Visi:
Desa
Banyuroto, Sejahtera, Transparan dan Maju
Misi:
- Menuntaskan buta aksara
- Menuntaskan wajib belajar 9 Tahun
- Menuntaskan Empat masalah kesehatan
- Sejahterakan warga dengan potensi lokal
- Sejahterakan warga dengan pemberdayaan
- Membuka lebih luas lagi transparansi pengelolalaan pemerintahan desa menuju era keterbukaan publik
- Maju dalam penguasaan dan pemanfaatan teknologi informasi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar